Sunday, April 8, 2012

Cara Membuat Daftar Isi Blog Otomatis.

 Cara Membuat Daftar Isi Blog Otomatis.


Sobat bisa meletakkan Daftar Isi Blog Otomatis ini di dalam postingan blog ataupun di bagian sidebar blog sobat, sesuai selera sobat. Tapi kali ini saya akan memberikan tutorial meletakkan daftar isi/sitemap di dalam posting. Daftar Isi Blog Otomatis yang diletakkan di dalam posting bisa sobat lihat di blog ini : Daftar Isi

Oke kita mulai saja..
  • Login ke
    blogger.com
  • Pilih Entri Baru
  • Kemudian tambahkan kode di bawah ini kedalam postingan anda,

  • <script style="text/javascript" src="http://www.abu-farhan.com/script/daftarisiblogger-min.js"></srcipt><script src="http://alamat-blog-anda.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=999&alt=json-in-script&callback=loadtoc">
  • Ganti kode yang berwarna merah dengan alamat blog anda
  • Isi judul post dengan nama yang anda inginkan, misal Daftar Isi atau Sitemap
  • Jika anda tidak ingin menampilkan daftar isi pada home page atau halaman utama, pilih Post Options
  • Kemudian pilih Dijadwalkan pada
  • Ganti tanggal posting dengan tanggal yang sudah lama berlalu,
    contoh: 09/01/30
  • Setelah selesai klik tulisan Terbitkan Entri dan lihat hasilnya
Selamat mencoba Membuat Daftar Isi Blog Otomatis.

0 comments:

Post a Comment